Pada hari ini Rabu, 8 Maret 2023
Tim manajemen SMK Penerbangan AAG Adisutjipto Yogayakarta melakukan Rapat Konsolidasi Management
yang ipimpin Langsung oleh Bapak Kepala Sekolah Rizky Ardhyadie, S.E., M.M.
Adapun fungsi utama dari konsolidasi ini sebagai langkah awal perbaikan dan pengembangan manajemen.
Semoga tim yang baru ini bisa menjalankan semua tugas dan fungsinya dengan amanah dan bersinergi satu sama lain dan membawa SMK Penerbangan AAG semakin maju.
@pia_yasarini_adisutjipto @yasarinipusat
#ppdb #penerimaanpesertadidikbaru #informasippdb #smk #skapenta #smkpnbyk #smkpenerbangan #smkbisa #smkhebat #smkjuara #vokasi #kamivokasi #vokasikuatmenguatkanindonesia #kemdikbud #kemdikbudristek #jogja #jogjaistimewa #smkpenerbanganadisutjipto
#smkpenerbanganaagadisutjiptoyogyakarta #Yogyakarta #smkbisahebat #penerbangan #daerahistimewayogyakarta #adisutjipto